Selasa, 10 Juli 2012

Hal-Hal Penting DiLakukan Saat Resign Kerja


ADA berbagai alasan yang membuat setiap Orang memutuskan untuk Hengkang dari pekerjaannya. Namun sebelum meLenggang keLuar, coba Agan perhatikan beberapa hal ini.

Dunia kerja memang penuh dengan Lika-Liku di mana terdapat banyak kejutan terjadi di dalamnya. Dalam perjalanan tersebut, adakalanya harapan Agan tidak sesuai dengan realita yang Agan alami. Ketika hal tersebut dirasakan, tak jarang resign menjadi jalan yang ditempuh banyak Orang. Namun, sebelum Agan memutuskan untuk keluar dari pekerjaan Agan, sebaiknya keputusan tersebut tidak dilakukan secara gegabah/grasak-grusuk. Berikut ini beberapa hal yang harus diperhatikan saat Agan memutuskan keluar dari pekerjaan Agan saat ini.

Pastikan tak ada yang tertinggal
“Sebelum memutuskan untuk mengundurkan diri, sebaiknya selesaikan pekerjaan Agan. Jangan sampai ada project yang terbengkalai saat Agan pergi. Selain mencegah pekerjaan yang jadi berantakan saat Agan tinggalkan, hal ini juga memperlihatkan bahwa Agan merupakan seorang pribadi yang bertanggung jawab.
Jangka waktu
Sebaiknya beritahukan rencana pengunduran diri Agan beberapa waktu sebelumnya. Hindari keputusan resign dalam waktu yang mendadak. Bila Agan memegang posisi sebagai pengambil keputusan, sebaiknya utarakan maksud Agan beberapa bulan sebelumnya. Namun jika Agan bukan di posisi tersebut, setidaknya memberitahu satu bulan atau setidaknya dua pekan sebelum resign. Hal ini guna memberi waktu pada perusahaan untuk mencari pengganti Agan, sehingga perusahaan tetap berjalan lancar.

1 komentar: